DENPASAR, NusaBali - Kapolda Bali Irjen Pol Daniel Adityajaya bersama sejumlah pejabat utama Polda Bali kembali keliling ke sejumlah polres untuk mengecek kesiapan sarana dan prasarana serta personel untuk pengamanan pencoblosan Pilkada Serentak 2024 pada 27 November.
DENPASAR, NusaBali - Lawar Bali sebagai hidangan ikonik yang kaya akan tradisi, terus berevolusi dengan sentuhan inovasi yang menggugah selera.
DENPASAR, NusaBali - Perum Bulog bersama komunitas di Bali melakukan aksi menanam dan menyulam mangrove sebagai program konservasi lingkungan.
Saat hari H pencoblosan Pilkada Serentak 2024, Rabu (27/11), perekaman data e-KTP dilayani pukul 08.00–14.00 Wita di Gedung Sewaka Dharma, Lumintang.
Komisioner KPU Bali I Gede John Darmawan (kiri) menyampaikan tentang cara pencoblosan surat suara yang dilengkapi huruf braille kepada penyandang tunanetra saat sosialisasi Pilkada 2024 kepada pemilih disabilitas di Denpasar, Minggu (24/11/2024).
MANGUPURA, NusaBali - Memasuki hari pertama masa tenang, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Badung mulai menurunkan Alat Peraga Kampanye (APK), Minggu (24/11). Penurunan APK ini melibatkan berbagai pihak, seperti Bawaslu, Panwascam dan PKD, Satpol PP dan BKO Kecamatan, didampingi TNI dan Polri.
MANGUPURA, NusaBali - Wakil Bupati Badung I Ketut Suiasa menghadiri perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-67 dan Pesta Pelindung Gereja Katolik Stasi Kristus Raja Abianbase, sekaligus Pemberkatan Gedung Serba Guna Kristus Raja yang ditandai dengan pengguntingan pita dan penandatanganan prasasti, Minggu (24/11) di Kelurahan Abianbase, Kecamatan Mengwi.
Rute ke Palembang dijadwalkan setiap hari Senin dan Rabu. Sedangkan rute ke Pontianak dijadwalkan setiap Rabu, Jumat, dan Minggu.
MANGUPURA, NusaBali - Polres Badung mengerahkan ratusan personel untuk mengamankan kampanye pamungkas dua pasang kandidat calon Bupati dan Wakil Bupati Badung pada Sabtu (23/11) sore.
Event.NusaBali.com merupakan website event listing yang khusus menampilkan berbagai jenis kegiatan atau event yang sedang berlangsung dan akan berlangsung di Bali. Event.NusaBali.com merupakan bagian dari website berita www.nusabali.com. Melalui website ini diharapkan warga Bali maupun wisatawan aware dengan kegiatan-kegiatan yang berlangsung di Bali.