SEMARAPURA, NusaBali - Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkompimda) Kabupaten Klungkung menggelar patroli gabungan memantau ke sejumlah tempat pemungutan suara (TPS), Rabu (27/11).
DENPASAR, NusaBali - Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kota Denpasar membuka layanan perekaman e-KTP saat libur nasional serangkaian Pilkada Serentak 2024, Rabu (27/11).
DENPASAR, NusaBali - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Denpasar menyatakan hingga Rabu (27/11) sore, pihaknya tidak menemukan adanya laporan penggelembungan suara di tempat pemungutan suara (TPS) dalam Pemilihan Walikota dan Wakil Walikota Denpasar 2024.
SEMARAPURA, NusaBali - Pj Bupati Klungkung I Nyoman Jendrika menghadiri rapat konsultasi publik dokumen Rencana Penanggulangan Bencana (RPB) Kabupaten Klungkung Tahun 2025-2029 di Kantor BPDB Klungkung, Selasa (26/11).
DENPASAR, NusaBali - Dua pasangan calon Walikota dan Wakil Walikota Denpasar memberikan hak suara mereka pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024 di masing-masing banjar, Rabu (27/11). Mereka berharap masyarakat bisa memilih sesuai hati nurani dengan aman, lancar, dan damai.
Nyoblos di TPS 9, Ngurah Ambara ungguli Jaya Negara. Adi Susanto kalah di TPS tempat dia nyoblos, yakni TPS 11 Desa Dauh Puri Kaja, Denpasar Utara.
GIANYAR, NusaBali - Harga daging babi meroket sejak sebulan terakhir. Hal ini diduga karena stok babi di kandang semakin sedikit dan daging babi juga diekspor ke luar negeri guna memenuhi stok daging jelang akhir tahun.
Petugas KPPS membantu warga memasukkan surat suara dalam ke dalam kotak suara, dan membantu lansia berjalan menggunakan tongkat, usai menggunakan hak pilihnya dalam Pilkada Serentak 2024 di TPS 12 di Balai Banjar Kerandan, Pemecutan, Denpasar Barat, Rabu (27/11).
SEMARAPURA, NusaBali - Penghitungan perolehan suara hasil pencoblosan Pilkada Klungkung, Rabu (27/11) masih berproses.
Event.NusaBali.com merupakan website event listing yang khusus menampilkan berbagai jenis kegiatan atau event yang sedang berlangsung dan akan berlangsung di Bali. Event.NusaBali.com merupakan bagian dari website berita www.nusabali.com. Melalui website ini diharapkan warga Bali maupun wisatawan aware dengan kegiatan-kegiatan yang berlangsung di Bali.